Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyampaikan rancangan peraturan daerah tentang perubahan APBD Tahun 2019. Anies juga menyinggung soal gelaran Formula E.
Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetio Edi Marsudi mengatakan penentuan wagub merupakan kewenangan partai Gerindra dan PKS. Gerindra mempertanyakan pernyataan Pras.
Wakil Ketua Pansus Pemilihan Wagub DKI Jakarta, Bestari Barus, menanggapi candaan Anies. Bestari menilai Anies gagal paham soal tugas pansus di pemilihan wagub.