detikNews
UN Berakhir, Ratusan Siswa SMA BPI dan 22 Konvoi Keliling Bandung
Meski belum pasti hasil ujiannya, namun lebih dari 200 siswa SMA BPI dan SMA 22 Bandung meluapkan kegembiraan mereka dengan konvoi keliling Bandung, karena pelaksanaan ujian akhir nasional (UN) berakhir hari ini, Jumat (24/4/2009).
Jumat, 24 Apr 2009 12:24 WIB







































