detikFinance
Duit KCIC Menipis, Proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung Terancam Molor Lagi
Direktur Utama KAI Didiek Hartantyo mengatakan jika PMN tidak segera cair maka penyelesaian Kereta Cepat Jakarta-Bandung akan terlambat.
Kamis, 07 Jul 2022 07:25 WIB







































