detikNews
MK Minta Pihak yang Gugat Hasil Pilpres Bawa Bukti, Bukan Cuma Klaim
MK meminta semua pihak yang mau menggugat hasil Pemilu 2019, baik Pilpres maupun Pileg, bisa membawa bukti. Dia mengatakan klaim kecurangan saja tak cukup.
Kamis, 23 Mei 2019 13:12 WIB







































