Sepakbola
Sudah Terima Dokumen Hasil Verifikasi dari PT LI, BOPI Mulai Lakukan Proses Review
Badan Olahraga Profesional Indonesia (BOPI) sudah menerima dokumen dari PT Liga Indonesia (PT LI) terkait verifikasi peserta Indonesia Super League (ISL). Tinjauan pun mulai dilakukan BOPI, meski sejauh ini baru 10 persen.
Senin, 09 Feb 2015 19:42 WIB







































