detikNews
Tersangka Curanmor Terkapar Usai Timah Panas Bersarang di Leher
Seorang tersangka pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) ditembak petugas Polsek Sumberbaru, Selasa (9/10/2012) sore. Tersangka bernama Mili (40) warga Dusun Krajan, Jember, menderita luka tembak di leher.
Selasa, 09 Okt 2012 18:27 WIB







































