Timnas Indonesia U-19 mengalahkan Qatar 2-1 di laga uji coba. Ketua Umun PSSI, Mochamad Iriawan, melihat perjuangan Garuda Muda dari bawah kaki Gunung Ciremai.
Komisi I DPR RI bersama pemerintah telah sepakat melanjutkan pembahasan RUU Perlindungan Data Pribadi (PDP). RUU itu akan dibahas melalui panitia kerja (panja).