Sriwijaya FC kembali menelan kekalahan saat menjamu Adhyaksa FC Banten dengan skor 0-1. Dengan kekalahan ini, Sriwijaya FC semakin terbenam di dasar klasemen.
Nuno Mendes mengakui peran Cristiano Ronaldo di Timnas Portugal. Bek berusia 22 tahun itu menyebut CR7 sebagai role model pemain-pemain muda seperti dirinya.
Manchester City mengakhiri musim 2024/2025 tanpa gelar, mengulang momen buruk 8 tahun lalu. Gagal di Piala FA, mereka kini fokus finis lima besar Liga Inggris.
Meski sudah hampir 30 tahun, bek Crystal Palace Daniel Munoz masih menyimpan mimpi untuk bermain di salah satu klub besar Eropa. MU menjadi salah satunya.