detikNews
Kubu Ical: Di Luar Pemerintahan, Golkar Lebih Punya Masa Depan
Jalan islah dua kubu yang berseteru di Golkar sepertinya akan terjal dan sangat mungkin buntu. Kubu Aburizal Bakrie (Ical) tak mau menerima syarat untuk mendukung pemerintah.
Sabtu, 20 Des 2014 13:09 WIB







































