Sepakbola
Buffon: Roma Berbahaya, Makin Jauh dari Juve Makin Baik
Gianluigi Buffon tetap menganggap AS Roma sebagai rival yang patut diperhitungkan musim ini, meski sedang mengalami kesulitan dan dalam periode transisi.
Jumat, 22 Jan 2016 17:09 WIB







































