detikTravel
Menikmati Suasana Eropa di Jalan Asia Afrika, Bandung
Menyambut peringatan Konferensi Asia Afrika di Bandung, wisatawan pun ikut mendapat untung. Jalan Asia Afrika didandani dengan cantik. Hasilnya, suasana ala Eropa pun hadir di Kota Kembang.
Senin, 20 Apr 2015 11:21 WIB







































