Mulai bulan Mei ini, Google mulai menggratiskan layanan video conference mereka untuk semua pemilik akun Google, yaitu Google Meet. Siap caplok pengguna Zoom?
Beberapa waktu lalu produsen mobil China merilis kendaraan yang diklaim sebagai antivirus corona. Pernyataan itu kini diragukan dan diduga cuma gimmick jualan.
Satu lagi platform digital rilis di tengah masa karantina karena pandemi Corona. Platform untuk pembaca novel dan webtoon bernama Kwikku rilis secara virtual.