detikNews
Jokowi dan Iriana Tiba di Rumah Duka BJ Habibie
Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan istrinya, Iriana, tiba di rumah duka Bacharuddin Jusuf Habibie. Dia langsung melangkah masuk ke rumah.
Kamis, 12 Sep 2019 09:17 WIB







































