detikNews
Mubarok: Tak Mungkin Golkar Ajukan Capres Gara-gara Saya
Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Ahmad Mubarok mengatakan bahwa usulan capres di internal Golkar sudah muncul sebelum dirinya diberitakan mengatakan Golkar hanya akan memperoleh 2,5 persen suara.
Kamis, 19 Feb 2009 16:55 WIB







































