Presiden Palestina Mahmoud Abbas mengucapkan selamat kepada Biden dan Kamala Harris. Ia berharap bisa bekerja sama dengan AS dalam menjaga perdamaian dunia.
China menyuarakan nada optimisme terhadap pemerintahan baru Presiden Joe Biden. Pihaknya berharap akan ada perbaikan hubungan setelah Trump angkat kaki.
Presiden Filipina Rodrigo Duterte tidak akan menghentikan warga Filipina untuk mendapatkan suntikan vaksin COVID-19 yang dibuat oleh Pfizer dan BioNTech.