Presiden Prabowo Subianto menyumbang sapi kurban 802 kg untuk umat muslim di Nagekeo menjelang Idul Adha 2025. Sumbangan ini menunjukkan kepedulian sosial.
Anggota Komisi IV DPR RI, Johan Rosihan, mengkritik baru ditemukannya 59 titik kebun ganja di TNBTS. Johan menilai adanya kelemahan pengawasan di area itu.
Pemerintah dan DPR RI menyepakati pelantikan kepala daerah non-sengketa digabung dengan kepala daerah hasil putusan dismissal Mahkamah Konstitusi (MK).
DPR RI menyepakati pembentukan pansus untuk mengevaluasi pelaksanaan ibadah haji 2024. Hal ini juga sekaligus menindaklanjuti sejumlah permasalahan di lapangan.
Satu-satunya perusahaan nuklir milik pemerintah, PT Industri Nuklir Indonesia (Persero) atau Inuki ternyata sudah tidak beroperasi lagi sejak tahun 2022 lalu.