detikNews
Liburan Awal Tahun, Waspadai Jalur Ponorogo-Pacitan
Libur awal tahun 2014, sejumlah obyek wisata di Pacitan dipastikan dibanjiri pengunjung. Hanya saja, untuk menuju ke Kota 1001 Gua, pengguna jalan dari arah utara harus melintasi kawasan rawan longsor.
Rabu, 01 Jan 2014 08:18 WIB







































