Pasien 03 Covid-19 berbagi cerita tentang bagaimana dia bersama ibu dan adiknya menjalani hari-hari dikarantina di rumah sakit hingga dinyatakan sembuh.
Himpunan Ahli Kesehatan Lingkungan (HAKLI) Sumedang mengedukasi sejumlah instansi untuk pencegahan virus Corona dengan cara melakukan penyemprotan desinfektan.
Alat bernama Sico (Sikat Corona) tersebut melakukan penyemprotan cairan desinfektan secara otomatis pada setiap orang yang masuk dalam bilik kecil tersebut.