detikNews
Toki Pulang ke Myanmar Untuk Kembali Pada Sri Wahyuni di Benjina
<p>Sri Wahyuni (36) tidak bisa menahan air matanya. Sambil menenteng koper, dia mengantar Toki (23), ke tempat Anak Buah Kapal (ABK) asal Myanmar berkumpul dan bersiap pulang ke negara asal mereka.</p>
Selasa, 19 Mei 2015 11:42 WIB







































