detikFinance
Rupiah Kembali Melorot
Nilai tukar rupiah kembali melorot ke level Rp 9.150/US$ pada perdagangan pukul 10.04 WIB. Padahal, sehari sebelumnya indeks mengalami penguatan cukup signifikan di bawah level Rp 9.100/US$.
Selasa, 03 Agu 2004 10:18 WIB







































