detikNews
Harga Lahan Tinggi, Negosiasi Bali Peace Park Alot
Rencana pembangunan Bali Peace Park untuk mengenang Bom Bali 2002 masih berjalan alot. Australia dan pemilik tanah eks Sari Club masih bernegosiasi harga lahan.
Kamis, 01 Okt 2009 17:40 WIB







































