detikOto
Meluncur Bulan April, BMW Banderol M5 Rp 1,9 Miliar
BMW akhirnya akan meluncurkan salon mewah dengan performa tinggi M5 di Indonesia pada bulan April. Generasi kelima dari salon mewah ini akan diluncurkan dengan harga Rp 1,988 miliar sebelum pajak.
Senin, 05 Mar 2012 13:32 WIB







































