detikOto
Vega ZR akan Diluncurkan di 10 Kota
Setelah diperkenalkan ke public di JMS pada awal Desember silam, Vega ZR di awal tahun ini akan segera melakukan launching yang akan di road show ke sepuluh kota besar di Indonesia pada bulan Januari-Maret 2009.
Rabu, 07 Jan 2009 08:41 WIB







































