Liverpool masih terus membidik pemain incarannya di bursa transfer ini. Setelah Darwin Nunez, giliran bek kanan muda asal Aberdeen Calvin Ramsay. Siapa dia?
Liverpool tampil di tiga final berbeda di musim 2021/2022. Pasukan Juergen Klopp itu sama sekali tidak mencetak gol di ketiga laga final yang mereka mainkan.
Antonio Conte menilai bakal menjadi keajaiban jika Tottenham Hotspur finis di empat besar. Arsenal dan Manchester United jadi saingan berat The Lilywhites.
Claudio Ranieri menegaskan bahwa Manchester United adalah salah satu klub terbesar di Eropa. Hal tersebut diungkapkan jelang laga Watford vs Man United.
Mohamed Salah mencetak brace saat Liverpool pesta gol ke gawang Manchester United. Si Raja Mesir menjadi yang pertama membobol MU lima kali dalam semusim.