detikFinance
Ketua Pansus Pajak Diganti
Ketua Pansus RUU Perpajakan diganti. Selama ini ketua pansus dipegang oleh Herman Widyananda. Herman ditetapkan menjadi anggota BPK baru.
Rabu, 11 Apr 2007 11:50 WIB







































