detikTravel
Long Weekend ke Gunungkidul, Datangi Pantai 'Perawan' Ini
Pantai Kayu Arum (Ngarum) terletak di Desa Kanigoro, Kecamatan Saptosari, Gunungkidul, DI Yogyakarta. Inilah pantai yang masih sangat sepi karena belum dikunjungi banyak orang.
Jumat, 25 Mar 2016 16:45 WIB







































