Sepakbola
Fergie: Persaingan Gelar Antara MU, City dan Chelsea
Meski kompetisi baru bergulir, manajer Manchester United Sir Alex Ferguson yakin hanya ada tiga tim yang akan bersaing dalam perebutan titel liga musim ini yaitu di antara duo Manchester dan Chelsea.
Sabtu, 27 Okt 2012 05:42 WIB







































