Anwar Ibrahim yang pernah dipenjara di era Najib, bisa memaafkan Najib. Namun soal kasus korupsi yang kini menjerat Najib, dia mendukung penegakan hukum.
Polisi menerima surat pemberitahuan dari Persaudaraan Alumni (PA) 212 terkait aksi yang akan digelar pada Jumat, 6 Juli 2018. Pengamanan aksi disiapkan polisi.
Aksi direncanakan digelar pada Jumat, 6 Juni, mendatang. Massa direncanakan akan salat Jumat terlebih dahulu, lalu berdemo di kantor Kemendagri dan Bareskrim.
Ini respons Ganjar saat Sudirman menyebut Pilgub Jateng tidak fair. Jika pilgub berjalan fair, ia menyarankan melapor ke penagak hukum agar terang benderang.