detikNews
Tepergok Lempar Paket Sabu ke dalam Lapas Tegal, Kurir Narkoba Diciduk
Seorang kurir narkoba dibekuk polisi saat melempar paket sabu ke dalam Lapas Tegal. Sabu tersebut merupakan pesanan dari tiga orang napi dalam lapas tersebut.
Senin, 26 Agu 2019 18:24 WIB







































