detikNews
Polisi Ungkap Korban Pengeroyokan Massa Pro Prabowo Pakai Kaus Jokowi
Massa pendukung Prabowo terlibat pengeroyokan terhadap seorang warga di Purworejo. Polisi mengungkap korban saat itu mengenakan kaus bergambar Joko Widodo.
Rabu, 03 Apr 2019 10:35 WIB







































