Layanan telekonsul yang digagas seorang dokter di Blitar ini sangat membantu pasien COVID-19 yang sedang isoman. Layanan ini bagaikan pelita dalam gelap.
Seniman Reog Obyok mendeklarasikan dukungan kepada paslon Ipong Muchlissoni-Bambang Tri Wahono. Deklarasi digelar meriah di Taman Sukosewu, Kecamatan Sukorejo.