detikNews
Suhu di Bumi Tahun 2013 Terpanas Sejak 1850
Organisasi Meteorologi Dunia (WMO) milik PBB merilis fakta mengenai kondisi perubahan cuaca yang terjadi sepanjang 2013. Suhu ini menjadi yang paling panas sejak tahun 1850.
Kamis, 06 Feb 2014 00:28 WIB







































