Direktur DJBC, Nirwala, menjelaskan alasan pembongkaran koper penumpang di bandara. Ini dilakukan untuk memastikan kepatuhan terhadap aturan larangan barang.
Imigrasi akan pasang 30 unit autogate di Bandara Kualanamu mulai 21 Oktober 2024. Ini untuk mempermudah dan mempercepat proses pemeriksaan keimigrasian.
Awak kabin GA 712 mengalami luka ringan akibat turbulensi, bukan patah tulang. Garuda Indonesia pastikan keselamatan dan penanganan medis telah dilakukan.
Pesawat kargo milik DHL asal Leipzig, Jerman, jatuh sesaat sebelum mendarat di Bandara Vilnius, Lithuania. Saksi mata menceritakan momen jatuhnya pesawat.
Menteri Pekerjaan Umum Dody Hanggodo meminta Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) memberikan diskon tarif tol pada periode libur hari raya Idul Adha dan libur sekolah.