Penggawa Aston Villa, Douglas Luiz, jadi sorotan saat menghadapi Manchester United. Dia melakukan selebrasi gol provokatif di hadapan kiper lawan, Andre Onana.
Kalvin Phillips dipinjamkan ke West Ham hanya setelah redup di Manchester City. Phillips mengatakan Pep Guardiola pernah menghancurkan kepercayaan dirinya.
Scott McTominay kembali jadi pahlawan Manchester United, bikin gol penentu ke gawang Aston Villa. Erik ten Hag meminta skuad MU mencontoh sang gelandang itu.
Manchester United berhasil mengalahkan Aston Villa pada lanjutan Liga Inggris. Hasil ini membuat Manchester United semakin mendekati posisi 4 besar klasemen.
Scott McTominay bikin gol kemenangan Manchester United atas Aston Villa 2-1. Sang gelandang tengah senang, tapi berharap bisa dapat menit bermain lebih banyak!
Manchester memetik kemenangan saat hadapi Aston Villa di lanjutan Liga Inggris. Andre Onana terpilih jadi Man of The Match, cocok jadi capres ujar netizen.