detikNews
Priyo Tawarkan Dua Solusi Akhiri Polemik Ruhut di DPR
Pengusulan Ruhut Sitompul menjadi Ketua Komisi III DPR menjadi polemik. Wakil Ketua DPR Priyo Budi Santoso menawarkan dua opsi kepada Fraksi Partai Demokrat (PD), salah satunya mengganti Ruhut dengan nama lain.
Jumat, 27 Sep 2013 14:53 WIB







































