Jelang pilpres, AS menuduh Rusia mencoba memengaruhi pemilu. Moskow disebut-sebut kerap berupaya melemahkan legitimasi pemilu demokratis di seluruh dunia.
Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Singhasari Malang ditetapkan pemerintah pusat sebagai pengembangan ekonomi digital-pendidikan. Pj Gubernur Jatim meninjau lokasi.