Laga Bahrain vs Indonesia di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia menjadi laga ke-50 Shin Tae-yong sebagai pelatih skuad Garuda. Ini catatannya.
Retno Marsudi akan menghadiri rangkaian pertemuan ke-57 para Menteri Luar Negeri negara anggota ASEAN dan dengan negara mitra, atau biasa disebut AMM/PMC.
Timnas Indonesia U-22 akan menghadapi Timnas Myanmar U-22 dalam laga penentuan SEA Games 2025. Indra Sjafri mempunyai catatan bagus melawan The Chinthe.
Timnas Indonesia masih bertahan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan tiga hasil imbang. Indonesia satu-satunya wakil Asia Tenggara di putaran ketiga.
Timnas Indonesia U-19 sudah menobatkan diri menjadi juara Piala AFF U-19. Dalam lima kali bertanding, Garuda Muda cuma sekali bobol saat melawan Timor Leste!