detikNews
Tiga Korban Dirujuk Ke RSHS, Alami Cedera Kepala Ringan
RSHS Bandung menerima tiga pasien korban kecelakaan maut di Rajamandala, Rabu (6/5/2009). ketiganya mengalami cedera kepala ringan dan akan dilakukan observasi selama 24 jam.
Rabu, 06 Mei 2009 19:01 WIB







































