Hujan deras disertai angin kencang di Kabupaten Kepahyang, membuat tiga pohon besar tumbang disertai tanah longsor. Akibatnya jalan tak bisa dilewati kendaraan.
Pemerintah melaporkan kasus harian positif Corona hari ini sebanyak 11.588 kasus. Provinsi kasus tertinggi dalam 24 jam terakhir adalah Provinsi DKI Jakarta.
Kasus aktif Corona di Indonesia melonjak, menembus angka 50 ribu orang. Hampir setengahnya disumbang DKI Jakarta, ini sebaran kasus aktif Corona terbaru.
Akses jalan lintas Bengkulu menuju Kabupaten Kepahyang sudah bisa dilalui usai sempat terputus longsor dan pohon tumbang. Sistem buka-tutup diberlakukan.
Mantan ketua DPRD Kabupaten Lebong, Provinsi Bengkulu, Teguh Raharjo divonis penjara 1 tahun dan denda Rp 50 juta. Kasus korupsi dana sekretariat tahun 2016.
Nelayan alat tangkap trawl di perairan Bengkulu tak kehabisan cara mengelabui petugas. Mereka meninggalkan trawl di tengah laut dengan penanda pelampung.
Program Taspen Sobat Difabel merupakan agenda rutin TJSL TASPEN yang telah menjangkau beberapa lembaga pemerintahan maupun komunitas difabel di Indonesia.