Kabar duka datang dari kancah politik pekan ini. Ustaz Hilmi Aminuddin, perintis Partai Keadilan Sejahtera (PKS), meninggal di Kota Bandung. Ia positif Corona.
Belakangan ini olahraga bersepeda tengah digandrungi masyarakat Indonesia. Sebelum gowes, ketahui dulu makanan sehat untuk pesepeda sebagai bekal energi.
Qatar Airways menambah bekal penumpang saat terbang pada pandemi virus Corona. Penumpang dibekali face shield, selain APD pada kotak protektif (protective kit).
Meski tak lagi menentukan, Liga Inggris masih penting untuk Man City. Laga-laga yang tersisa jadi ajang pemanasan City jelang Piala FA dan Liga Champions.