Pemerintah India merilis dua tambahan obat batuk yang terkait kematian anak. Apakah obat tersebut juga sudah diekspor ke negara lain? Begini respons WHO.
Harga emas mencapai ATH di Rp 2.198.000/gram, mencerminkan ketidakpastian ekonomi global. Investor beralih ke emas sebagai aset aman amid risiko geopolitik.
Pramono memastikan pekerja tewas tersetrum di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat, bukan PJLP DKI. Korban merupakan tenaga honorer dari CSR salah satu bank.
Tarif impor yang dikenakan oleh Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump ke sejumlah mitra dagangnya memicu efek domino di kancah perdagangan global.
Tukang ojek di OKU, Sumatera Selatan, meninggal dunia saat menunggu penumpang. Diduga korban meninggal karena serangan jantung akibat penyakit yang dideritanya.