Olahraga pagi ternyata bisa membakar banyak lemak, sehingga bisa membantu menurunkan berat badan. Olahraga sendiri adalah bentuk penerapan pola hidup sehat.
Kebutuhan perlengkapan olahraga bisa ditemukan dengan mudah bagi yang ingin membeli. Berikut rekomendasi toko olahraga di Palembang yang bisa dikunjungi.
Dokter imbau melakukan CPR atau pijat jantung luar ketika menemukan orang yang kolaps saat olahraga. Ini prosedur pertolongan terbaik saat henti jantung.