Marc Marquez lagi-lagi gagal finis di balapan utama MotoGP Mandalika. Tampaknya Sirkuit Mandalika belum bersahabat buat juara dunia MotoGP 2025 tersebut.
Indonesia berpartisipasi dalam G20 Kebudayaan 2025 di Afrika Selatan. Menteri Fadli Zon menekankan pentingnya budaya untuk solidaritas dan keberlanjutan global.
Terpidana mati Lindsay June Sandiford (68) akhirnya dipulangkan dari Bali ke Inggris. Kedubes Inggris untuk RI menyatakan Sandiford tidak akan dieksekusi mati.
600 peserta mengikuti lomba ‘Indonesia Menari’ di Grand Indonesia, Minggu (12/10). Ini merupakan bentuk pelestarian tari Nusantara yang digagas Indonesia Kaya.