detikFinance
4.500 Petugas Siap Kejar Jutaan Penunggak Pajak
Pemerintah siapkan 4.551 pemeriksa untuk mengejar para wajib pajak. Khususnya untuk orang pribadi yang selama ini jumlah setoran pajaknya masih kecil.
Selasa, 08 Mar 2016 17:46 WIB







































