Hujan deras yang terus mengguyur telah memicu banjir bandang di Australia bagian timur. Sedikitnya satu orang tewas tenggelam dan 10 orang lainnya hilang.
Prancis melumat Australia di laga Grup D Piala Dunia 2022. Les Bleus menang 4-1 atas Socceroos, dengan Olivier Giroud menjadi bintangnya lewat torehan dua gol.
Olivier Giroud belum habis. Striker milik AC Milan itu mencetak dua gol saat Prancis mengalahkan Australia 4-1 dan bercokol di papan atas daftar top skor.