detikFinance
Trump Batalkan TPP
Presiden baru AS, Donald Trump, menyatakan akan menarik rencana AS membuat kesepakatan Trans Pacific Partnership (TPP), saat hari pertama bertugas.
Selasa, 22 Nov 2016 07:35 WIB







































