detikNews
Mbah Rono: Setelah 1.200 Tahun, Sinabung Sedang Membuat Lembaran Baru
Kondisi Gunung Sinabung saat ini masih berstatus awas. Masyarakat sekitar yang mengungsi diminta bersabar sebelum kembali ke rumah masing-masing, sebab setelah 1.200 tahun, gunung itu sedang membuat kisah baru.
Selasa, 03 Des 2013 16:39 WIB







































