detikFinance
Penerimaan Seret, Pemerintah Daerah Baru Belanja Rp 533 T
Realisasi pendapatan daerah mencapai Rp 661,84 triliun atau 62,74% per Agustus 2020. Sementara belanja daerah mencapai Rp 533,73 triliun.
Selasa, 22 Sep 2020 16:00 WIB







































