detikNews
Selangkah Lagi Polisi Tetapkan Tersangka Korupsi SDN Gentong yang Ambruk
Polda Jatim menggeledah kantor Dispendik Kota Pasuruan. Penggeledahan ini mencari sejumlah berkas dugaan korupsi yang menyebabkan SDN Gentong Pasuruan ambruk.
Senin, 09 Des 2019 14:09 WIB







































