Kabupaten Garut kembali menerapkan PPKM Level 4 setelah sebelumnya berada di level 3. Hal itu disebabkan angka kematian akibat COVID-19 di Garut cukup tinggi.
Sejumlah topik berita di Jabar mendapat perhatian pembaca detikcom. Mulai dari kasus penganiayaan rentenir hingga pria beristri perkosa anak di bawah umur.
Pemprov Jatim resmi menyerahkan SK ke 16 Pelaksana Harian (Plh) Bupati/Wali Kota di Jatim. SK diberikan, karena 16 jabatan kepala daerah berakhir hari ini.
Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Letjen TNI (Purn) Marciano Norman melantik Ketua dan Pengurus Pusat Ikatan Motor Indonesia (IMI).
Greysia Polii/Apriyani Rahayu meraih emas bulutangkis Olimpiade Tokyo 2020 nomor ganda putri. Mereka membawa Indonesia menyamai China di pesta olahraga sejagad.